Jika Anda masih hidup pada 19 Juli 2013, selamat—Anda ada di foto ini. Titik kecil di bawah cincin itu adalah Planet Bumi, yang ditangkap oleh pesawat ruang angkasa Cassini dari jarak 1,4 miliar kilometer.